Kuliah Lapangan Terpadu untuk Meningkatkan Rasa Peduli Lingkungan dan Sikap Literasi sains
Kegiatan ini merupakan kegiatan perkuliahan gabungan dua matakuliah prodi Pendidikan IPA yakni matakuliah keanekaragaman makhluk hidup dan ilmu lingkungan. Kegiatan ini berlangsung selama satu hari dan mengikuti format "Hiking" dengan mengikuti track dari Muaro Padang,…